Tata cara membuat game sederhana
Cara Membuat Game dengan Unity 3D
1. Buka Software Unity 3D
Seperti biasa, langkah pertama yang harus kita lakukan sebelum membuat game dengan Unity adalah membuka softwarenya. Jika kamu belum punya silahkan kunjungi link resminya berikut ini.Selanjutnya buka (Start > All Program > Unity 5.0.2f1 > Unity) atau double klik pada icon di Desktop kamu.
2. Lalu klik New Project.
Setelah software terbuka, langkah selanjutnya adalah meng-klik tombol New Project3. Ubah Nama "Project Name" atau Biarkan Saja.
Langkah membuat game dengan unity berikutnya adalah mengubah nama project, lalu pilih tempat penyimpanan, atau biarkan saja. Pada pemilihan pembuatan Game 3D & 2D pilih 3D... jika sudah kemudian Klik "Create Project", jika kurang paham lihat gamber dibawah.4. Maka Akan Muncul Tampilan Unity.
Nah, inilah tampilan awal dari software unity 3D yang bakal kamu jadikan tempat membuat game pada langkah selanjutnya.5. Membuat Terrain
Langkah selanjutnya yang harus kita lakukan ketika membuat game adalah membuat Terrain / Tanah pada game kita. Dengan cara klik "Game Object" pada menu bar, lalu pilih "3D Object"kemudian pilih Terrain.6. Maka Akan Tampil Object Terrain.
Beginilah tampilan Terrain ketika sudah dibuat.7. Mengubah Ukuran Terrain
Kamu bisa mengubah ukuran Terrain pada Tab Inspector, pada Terrain Settings seperti gambar Gear, dibagian "Resolution" Ubah (Terrain Width : 300 | Terrain Length : 300)8. Mengubah Objek Terrain
Masih di Object Terrain. klik pada Raise / Lower Terrain pilih "Brushes" yang kalian perlui, dan ubah Brush Size dan Opacity Seperti digambar.Note:
*Raise / Lower Terrain : Untuk membuat Terrain menjadi timbul secara tidak rata
*Brush Size : Ukuran Brush
*Opacity : Ketebalan Brush
9. Tampilan Terrain Ketika Diberi Brush
Setelah diberi Brush, maka tampilan Terrain akan terlihat seperti gambar dibawah ini, jangan lupa kreasikan juga dengan gabungan dari beberapa brush.10. Menghaluskan Permukaan Terrain
Selanjutnya haluskan permukaan Terrain agar tampilan talah dalah game menjadi semakin bagus. Caranya dengan klik pilihan Smoot Height (seperti gambar gunung dan air). Kemudian sesuaikan dan arsirlah Terrain yang telah kamu buat.Note: *Smoot Height : Berfungsi untuk meratakan Brush yang tidak beraturan.
11. Tampilan Terrain Ketika Telah diberi Smoot
Hasilnya akan menjadi seperti gambar dibawah ini.12. Menambahkan Tekstur Terrain
Untuk menambah tekstur untuk tanah di dalam game adalah dengan cara memilih tombol Paint Texture > Textures klik "Edit Textures" pilih Add Texture.13. Maka Akan Muncul Jendela Add Terrain Texture
Beginilah tampilan Bar "Add Terrain Texture"14. Menambah Gambar/ Foto Tanah dari Komputer
Ambillah gambar tanah dari komputer kamu, kamu bisa mencarinya di google terlebih dahunu, siapkan setidaknya 2 gambar yang berbeda, contohnya lihat di Screenshot. Lalu drag ke "Tab Project" di Assets.15. Menerapkan ke Dalam Terrain
Untuk menerapkannya, kamu cukup men-drag gambar yang telah dipilih dari Assets ke bar Edit Terrain Texture, lalu sesuaikan ukuran Smoothless kemudian klik Apply.16. Menambah Lampu/Pencahayaan Untuk Terrain
Langkah membuat game selanjutnya sangatlah penting, karena tanpa pencahayaan bidang tanah yang kamu buat tidaklah menarik. Untuk menambahkannya sangatlah mudah, yaitu dengan memilih fungsi pada tab "Hierarchy" dan pilihlah Directional Light.17. Mengatur Kecerahan Lampu Terrain
Aturlah kecerahan dan warna lampu pada tab Inspectorkemudian pilih pada bagian Light, selanjutnya sesuaikan menurut keinginan kamu atau seperti Screenshotdibawah ini.18. Membuat Jalan Pada Game
Untuk membuat jalan pada game, kamu harus kembali ke "Tab Hierarchy" kemudian pilih Terrain, kemudian pada Tab Inspector pilihlah "Pain Texture" klik Edit Textures > Add Texture, lalu drag gambar ke Bar "Add Terrain Texture" lalu klik Add.
























Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus